Untuk mencapai hasil maksimal, perencanaan gedung dan tata letak dirancang oleh Arsitek Perencanaan ditujukan bukan saja memberikan kenyamanan tersediri tetapi juga mempermudah dan mempercepat penanganan kasus darurat. Akses langsung ke Bagian Radiologi dari Unit Gawat Darurat, merupakan sedikit dari beberapa kelebihan yang ada.

Poliklinik Spesialis RSUD dr. R. Soetrasno terbagi dalam 2 unit. Ruang konsultasi yang lengkap, tata ruang tunggu yang nyaman. Kami menyajikan pelayanan kesehatan yang berbeda.

Waktu Pelayanan :
Senin s/d Sabtu : Pukul 08.00 s/d Selesai

Waktu Pendaftaran :
Senin s/d Kamis : Pukul 07.30 s/d 11.00 WIB
Jum’at : Pukul 07.30 s/d 10.00 WIB
Sabtu : Pukul 07.30 s/d 10.30 WIB

RSUD dr. R Soetrasno juga membuka klinik pelayanan VIP yang berada di gedung paviliun kartini lantai satu.

Dokter Spesialis RSUD dr. R. Soetrasno Rembang merupakan tamatan universitas terkemuka, dan dokter-dokter spesialis yang telah dikenal masyarakat luas dengan dedikasi tinggi dalam pelayanan kesehatan.

Berikut adalah daftar Dokter Spesialis Rawat Jalan yang ada di RSUD dr. R. Soetrasno, berikut informasi jadwal prakteknya :

NO POLIKLINIK NAMA DOKTER KLINIK REGULER KLINIK PAVILIUN
1 Spesialis Anak dr. H. Bambang Suyudono, Sp.A Sabtu
dr. Mayasari Dewi, Sp.A Selasa dan Jum’at Senin dan Kamis
dr. Joko Utoro, Sp.A, Msc Kamis Selasa dan Rabu
dr. Muhammad Fathoni Kurnia, Sp.A Senin dan Rabu Jum’at dan Sabtu
2 Spesialis Peyakit Dalam dr. Albertus Rumbiana, Sp. PD Senin dan Jum’at
dr. Eddy Susatyo, Sp.PD Setiap Hari Setiap Hari
dr. Tjoe Ivone Wulansari Sp. PD Setiap Hari Setiap hari
3 Spesialis Bedah dr. Eko Gunawan S, Sp. B Senin, Rabu, dan Jum’at Selasa, Kamis, dan Sabtu
dr. Dika Patria I, Sp. B Selasa, Kamis, dan Sabtu Senin, Rabu, dan Jum’at
4 Spesialis Kebidanan dan Penyakit Kandungan (OBSGYN) dr. H. Agus Sunanto, Sp.OG Rabu dan Kamis
dr. Sri Sumarsi, Sp.OG Selasa dan Jum’at
dr. Wiwik Susanti, Sp.OG Senin Kamis dan Sabtu
dr. Dindarti Nuraeni, Sp.OG Sabtu Senin, Selasa, dan Jumat
5 Spesialis Mata dr. Y. Priyo Triyono, Sp.M Senin, Rabu, dan Jum’at
dr. Sigit Ari Handoko, Sp.M Selasa, Kamis, dan Sabtu
6 Spesialis Syaraf dr. Yudi Prasetyono, Sp.S Selasa dan Kamis Senin dan Rabu
dr. Desti Ariani Kristanti, Sp.S Senin dan Jum’at Kamis dan Sabtu
dr. Adistara Swatindra, Sp.S Rabu dan Sabtu Selasa dan Jum’at
7 Spesialis Telinga Hidung dan Tenggorokan (THT) dr. Bambang Suyamto, Sp.THT Senin, Rabu, Jumat dan Sabtu Selasa dan Kamis
8 Spesialis Kesehatan Jiwa dr. Susmaylika Alifianti, Sp.KJ Selasa dan Kamis
9 Spesialis Kulit dan Kelamin dr. Noer Hidayati, Sp. KK Senin, Rabu, Jumat dan Sabtu Selasa dan Kamis
10 Spesialis Orthopedi dan Traumatologi dr. Najmudin, Sp.OT Senin, Selasa, Rabu dan Kamis
11 Spesialis Konservasi Gigi drg. Bernadeta Bondan Widi, Sp.KG Setiap Hari
12 Spesialis Orthodonti drg. Seswiyati Asri S, Sp.Ort Setiap Hari
13 Spesialis Radiologi dr. Kristanto Budi Wibowo, Sp.RAD Setiap Hari
14 Spesialis Fisik dan Rehabilitasi dr. Diyan Rahmawati, Sp.KFR Selasa, Kamis dan Sabtu (SORE)
15 Spesialis Paru / Klinik TB / Klinik Khusus Covid19 dr. Mulyadi Subarjo, Sp.P Setiap  Hari
16 VCT dr. Dwi Ningsih Setiap Hari
17 CST dr. Tjoe Ivone Wulansari Sp. PD Rabu dan Sabtu
18 Diabetus Militus (DM) dr. Eddy Susatyo, Sp.PD Senin dan Selasa
dr. Tjoe Ivone Wulansari Sp. PD Rabu, Jumat dan Sabtu
19 Umum dr. Syamsul Huda Setiap Hari
20 Psikologi Dina Wahyunita, S.Psi, M.Psi Setiap Hari
21 Fisioterapi Terapi Setiap Hari
22 Geriatri Syaraf dr. Spesialis Syaraf Setiap Hari
Geriatri Mata dr. Spesialis Mata Setiap Hari
Geriatri Penyakit Dalam dr. Spesialis Penyakit Dalam Setiap Hari